Mata
kuliah ini berfokus pada gambaran tentang penerapan sistem informasi kesehatan
dalam pengelolaan administrasi Informatika Keperawatan (nursing informatics)
serta pengenalan cabang spesialisasi baru dalam keperawatan yaitu informatika
keperawatan. Aspek penting yang menjadi perhatian bahwa sistem pendukung
keputusan klinik keperawatan bersumber dari interoperabilitas data yang
terintegrasi dari Electronic Health Record (EHR), Sistem Informasi Managemen
Keperawatan, platform media seluler, ehealth, maupun aplikasi pendukung
manajemen keperawatan. Proses pembelajaran dilakukan melalui Small
Group Discussion (SGD), Self Directed Learning (SDL), meringkas (summarizing),
searching bukti ilmiah, dan simulasi.
Klarifikasi narasumber melalui diskusi interaktif, dan praktikum. Bahasa
pengantar yang digunakan adalah bahasa Indonesia dan Inggris.
- Teacher: Bondan Palestin
- Teacher: Ns. Tri Widyastuti Handayani, M.Kep., Sp.Kep.Kom